Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2023

 Masuk Sekolah Terlalu Dini, ini Dampak Negatifnya  Bagi Perkembangan Si Kecil

Gambar
Anak adalah aset berharga dalam perjalanan kemajuan bangsa dan negara. Maka para orang tua, masyarakat, pendidik dan lembaga dan stakeholder, harus memberikan perhatian khusus kepada anak-anak Indonesia. Sungguh penting kedudukan anak sebagai generasi penerus, sehingga pantas adanya peringatan hari anak nasional ini. Terkait dengan anak sebagai aset bangsa, maka diperlukan pemahaman yang baik, bagi pihak-pihak terkait terutama orang tua, agar menjadi bagian terpenting dalam mendampingi perkembangan anak. Sebagai wujud salah satu upaya adalah, banyak lembaga sekolah, menyiapkan dan menjadi tempat terbaik dalam membantu perkembangan anak.  Didukung pula oleh orang tua, dengan dalih mengoptimalkan perkembangan anak. Tidak segan dan bahkan berlomba, para orang tua memasukkan anak-anak mereka ke sekolah, ke tempat les sejak usia mereka masih dini. Tentu saja masuk sekolah adalah aktivitas positif, karena anak mulai berproses dengan perkembangan pada tahap lebih lanjut. Namun te

YOGJAKARTA Mengukir Kenangan indah

Gambar
Hari ini saya bersama kawan-kawan akan melakukan perjalan menuju Yogja. Berbicara tentang Jogjakarta,  bagi saya ia adalah sebuah kota yang tak pernah membuat bosan. Setiap kali menyambanginya pasti ada saja kesan, entah pada kotanya atau orang-orangnya.  Pertama kali saya menyambangi kota pelajar ini adalah pada tahun 2012 atau 2013, saat itu saya dan bebrapa mahasiswa PG Paud lintas universitas mengagas organisasi PG Paud tingkat nasional. Mahasiswa yang saya ajak diskusi saat itu adalah mahasiswa UNY, UNESA, UNS, UAD, Univ Bengkulu, UNJ, Univ Bani Soleh Jakarta,  Universitas Mulawarman Samarinda, Universitas Tadulako Palu, Untirta dan bebrapa Universitas lain di belahan Indonesia. Pada saat itu kemudahan komunikasi belum secanggih sekarang, saya mencari dan berhasil berkomunikasi dengan mereka melalui media sosial FB, saya mencari universitas lewat fb dan kebetulan tiap universitas punya akun FB, awalnya saya ketik pada pencarian "PG  PAUD Jogja " saya menemukan FB dengan